Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2012

BENIH PADI HITAM DARI PURWOKERTO

Salam Pertanian !! Dalam pertemuan kali ini maspary akan memperkenalkan sebuah varietas padi lokal Purwokerto yaitu padi hitam dari Purwokerto. Ini bukan ketan hitam, tetapi padi hitam yang apabila di olah akan menghasilakan beras hitam. Memang agak mirip antara ketan hitam dengan beras hitam,  kalau dimasak beras hitam walaupun pulen dan wangi tetapi tidak selengket ketan hitam. Yang maspary

BENARKAH TIKUS PUNYA RAJA ?

Salam Petanian ! Hama pada tanaman padi yang sampai saat ini sangat sulit dikendalikan adalah hama tikus. Dengan berbagai cara petani mencoba mengupayakan untuk menanggulanginya. Gropyokan, emposan, musuh alami, racun, jebakan bahkan sampai dengan cara pemberian aroma terapi yaitu dengan cara menyemprot dengan bahan-bahan berbau tajam seperti kapur barus, minyak wangi, daun sere dll. Bahkan

BUDIDAYA MANGGIS

Salam Tani !! Jumpa lagi dengan maspary di blog Gerbang Pertanian. Akhir-akhir ini buah manggis mulai naik daun yang disebabkan bukan karena manis atau enaknya buahnya akan tetapi karena kasiat kulit buah manggis yang mengandung xanthone. Konon katanya xanthone ini bisa digunakan untuk mengobati berbagai penyakit pada manusia.  Maspary juga sangat menyukai buah manggis ini, rasanya yang sangat

BERAS SEHAT BERKUALITAS ORGANIK (BERSAHABAT)

Salam Tani !! Berbicara tentang beras organik (organic rice) tentu menjadi sesuatu hal yang menarik dan masih menjadi hal yang membingungkan bagi sebagian orang. Sebagian orang berpendapat bahwa beras organik adalah merupakan hasil dari proses budidaya padi secara organik. Yaitu budidaya padi yang menghindari penggunaan bahan-bahan kimia, seperti pupuk kimia, pestisida kimia maupun ZPT kimia dan

MENGATASI GUDIK KELINCI DAN KAMBING

Salam Tani !!  Kembali maspary akan sedikit bagi-bagi pengalaman ke rekan-rekan Gerbang Pertanian dalam mengatasi penyakit gudik pada kelinci. Penyakit gudik pada kelinci merupakan penyakit utama setelah mencret. Dan tentunya setiap peternak kelinci pernah mengalami penyakit gudik pada hewan piaraannnya tersebut. Cuma tentunya dalam mengatasinya juga berbeda-beda sesuai keyakinannya. Ada yang di