Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2015

Pertanian Organik Berkelanjutan

Gambar
Pertanian Organik Berkelanjutan Pertanian Organik Berkelanjutan || Sesungguhnya yang dinamakan pertanian organik adalah back to nature , yaitu sistem pertanian yang tidak merusak maupun mencemari lingkungan dan atau pertanian yang patuh dan taat pada kaidah-kaidah alamiah. Kebanyakan para petani indonesia menggunakan sistem pertanian yang cepat dan tidak ramah lingkungan, memang dalam apilikasi jangka pendeknya sistem pertanian nya menguntungkan karena mereka menggenjot produktifitas alam sekitar dengan bahan bahan kimiawi yang dapat membunuh mikroba mikroba dalam alam dan rantai makannya. Namun pada pertanian organik berkelanjutan petani di ajarkan menggunakan sistem pertanian yang lebih ramah lingkungan dan dapat dipertanggung jawabkan kelangsungan ekosistem alam sekitar. Tujuan dari adanya pertanian organik juga sangatlah sejalan dan seturut dengan tujuan pembangunan pertanian yang semakin hari semakin di kesampingkan. Dalam upayanya untuk membangun sistem pertanian yang berkelan

Pengertian Pertanian Organik Menurut Para Ahli

Gambar
Pengertian Pertanian Organik Menurut Para Ahli   Pengertian Pertanian Organik Menurut Para Ahli || Pertanian organik merupakan pertanian dengan berdasarkan pada prinsip alam atau kembali ke alam, banyak para ahli yang memakai prinsip pertanian organik untuk budidaya tanaman maupun hewan selain lebih ramah lingkungan juga lebih sehat jika di konsumsi manusia. Berikut ini beberapa pendapat para ahli mengenai pertanian organik , •    Menurut Heriawan (2009) Pertanian organik merupakan sebuah bentuk solusi baru untuk menghadapi ‘kebuntuan’ yang dihadapi para petani berhubungan dengan banyaknya intervensi bahan bahan sintetis dalam dunia pertanian akhir akhir ini. Dapat dilihat dan di cermati, mulai dari pupuk, insektisida, perangsang tumbuh, semuanya telah dibuat dari bahan-bahan yang disintesis dari senyawa-senyawa murni . •    Menurut Bahar (2007) pertanian organik dapat diartikan sebagai sistem pertanian secara alami yang menggunakan pupuk organik dari alam dan sedikit melakukan pengol

Pengertian Pertanian Organik

Gambar
Pengertian Pertanian Organik   Pengertian Pertanian Organik || Berbicara tentang pertanian adalah hal yang sangat jarang di bicarakan oleh orang akhir akhir ini, karena kebanyakan orang berfikir bahwa pertanian itu susah dan pertanian itu kerja keras di bawah matahari. Namun taukah anda bahwa pertanian adalah salah satu hal yang sangat penting di dunia ini. Sejujurnya kita tidak dapat lepas dari yang namanya pertanian itu sendiri, pada artikel kali ini kita akan membahas tentang pertanian organik dan pengertian pertanian organik. Pertanian adalah suatu kegiatan produksi berdasarkan pertumbuhan hewan dan tanaman  yang meliputi pertanian rakyat, perkebunan, kehutanan, peternakan(hewan), perikanan(hewan).Pertanian terjadai ketika manusia itu memulai berperan dalam pertumbuhan tanaman dan hewan dengan tujuan untuk memenuhi kelangsungan hidupnya. Jika kita berbicara pertanian pasti tidak jauh hubungannya dengan petani, pengertian petani itu sendiri adalah orang yang mengusahakan atau yang

Pisang Barlin Sangat Jarang Terserang Hama/penyakit

Hai sahabat petani, pisang adalah buah yang mudah dibudidayakan. Anda hanya perlu memindahkan tunas muda dari pisang, kemudian menanamnya, merawatnya dengan membersihkan rumput disekitarnya, dan setelah itu tinggal menunggu hasilnya. Tanpa perlu disemprot pestisida, pisang bisa berbuah dengan baik. Namun, ternyata tidak semua jenis pisang yang bisa berbuah, selalu aman dari hama atau

Jagung Manis Saya Gagal Tumbuh Gara-gara Semut

Hai sahabat petani, bagaimana kabarnya? Mudah-mudahan baik-baik saja ya! Nah, kali ini saya hanya ingin sedikit bercerita, tentang pengalaman saya beberapa minggu yang lalu. Pengalaman apa itu? Yaitu menanam jagung manis. Namun, pengalaman kali ini bukannya baik tapi malah mendapatkan pengalaman pahit. Ya, Anda harus tahu bahwa jagung manis yang saya tanam, gagal tumbuh gara-gara ulah

Biasakan Membuat Benih Tanaman Sendiri Dan Menyimpannya

Hai sahabat petani, sebagai seorang petani yang menanam berbagai sayuran, kita harus membiasakan untuk membuat sendiri benih dari berbagai sayuran tersebut. Sebab, yang namanya benih itu pasti diperlukan oleh petani kapan pun itu, untuk membuat bibit dan memperbarui tanaman yang telah tidak produktif lagi. Keuntungan pertama membuat benih sendiri adalah, tentu kita bisa lebih menghemat

Pak Samuri, Sosok Petani Inspirasiku

Hai sahabat, jika Anda adalah seorang petani, pastilah memiliki sosok petani yang menjadi inspirasi Anda bukan? Yak, betul sekali! Begitu pun dengan saya, yang juga mengidolakan seorang petani di desa saya ini. Kebetulan, beliau adalah tetangga saya sendiri. Mungkin saya perlu memperkenalkan namanya kepada Anda. Sesuai judul, beliau adalah Pak samuri. Beliau seorang petani sayur yang saya

Kontes SEO Penitishop Jual Almamater Terbaik 2015

Hai sobat apa kabarnya, ada Kontes SEO lagi nih. Siapkan kemampuanmu untuk mengalahkan Pakar dan Ahli SEO di Indonesia yuk. Syarat dan ketentuannya dapat dilihat dibawah ini: Jadwal dan Hadiah Lomba Penitishop Pendaftaran dibuka 10 November 2014 - 31 Januari 2015 Kontes dimulai 10 November 2014  – 10 Februari 2015 Pengumuman pemenang Tanggal 15 Februari 2015 Penyerahan Hadiah pada tanggal 16

Mari Bertanya Dan Belajar Dari Petani Senior

Hai sahabat petani, jika Anda ingin menjadi petani yang sukses, maka salah satu caranya adalah dengan banyak bertanya dan belajar dari petani senior. Bagaimanapun, petani yang lebih dulu terjun bercocok tanam memiliki ilmu yang lebih banyak dibanding kita yang baru saja mengenal tentang pertanian. Kita, sebagai petani baru pasti akan mengalami berbagai kegagalan saat bertani. Buktinya saja

Jadi Petani, Harus Lebih Banyak Bekerja Dari Pada Berfikir

Hai sahabat petani, perlu Anda ketahui bahwa menjadi petani itu bukan perkara mudah. Banyak kesulitan dan tantangan yang harus kita hadapi, yang salah satunya adalah bagaimana caranya menjadi petani yang sukses. Nah, meskipun sebelumnya saya telah menulis tentang banyaknya keuntungan menjadi seorang petani, tapi tetap saja untuk menjadi petani sukses itu butuh melakukan sesuatu yang lebih

Kontes SEO Superwash Laundry Waralaba / Franchise Laundry Kiloan

Superwash Laundry mengadakan kembali Kontes SEO bagi para blogger Indonesia. Kontes SEO periode II ini diselenggarakan sebagai wujud sosialisasi kepada masyarakat tentang bisnis laundry kiloan yang gak ada matinya, bisnis yang bisa dibilang bisnis sepanjang masa dan juga mengajak para calon mitra untuk lebih memiliah miliah dan juga akan memberikan gambaran mengenai peluang bisnis laundry di